Iron Chef

Iron Chef
Dari kiri ke kanan: Sakai, Ishinabe, Morimoto, Michiba, Chen, Nakamura, Kobe
GenreAcara memasak
SutradaraKeiichi Tanaka
Takeshi Umakoshi
Akio Ichijima
PresenterTakeshi Kaga
Kenji Fukui
Yukio Hattori
NaratorShinichirō Ōta
Penggubah lagu temaHans Zimmer
Penata musikHans Zimmer
Graeme Revell
Toshihiko Sahashi
Dennis McCarthy
Bruce Broughton
David Arnold
Randy Edelman
James Horner
Jerry Goldsmith
Yoko Kanno
Joel McNeely
Negara asalJepang
Bahasa asliJepang
Inggris (dub)
Jmlh. episode309 (daftar episode)
Produksi
ProduserOsamu Kanemitsu
Kenichi Koga
Toshihiko Matsuo
PenyuntingTakashi Ishihara
Rilis asli
JaringanFuji Television (Jepang)
Food Network, Fine Living Network (U.S.)
Rilis10 Oktober 1993 –
24 September 1999 + spesial 2000-2002

Iron Chef
GenreAcara memasak
PresenterHiroshi Tamaki
Mizuki Sano
Yukio Hattori
Penggubah lagu temaAkira Senju
Negara asalJepang
Bahasa asliJepang
Jmlh. episode14 (daftar episode)
Rilis asli
JaringanFuji Television (Jepang)
Rilis26 Oktober 2012 –
22 Maret 2013 + spesial 4 Juli 2013

Iron Chef (料理の鉄人code: ja is deprecated , Ryōri no Tetsujin) adalah sebuah acara memasak televisi Jepang yang diproduksi oleh Fuji Television. Serial tersebut tayang perdana pada 10 Oktober 1993. Saking populernya Iron Chef yang dipandu oleh Takeshi Kaga itu baru berakhir tahun 1999 setelah menayangkan sekitar 309 episode. Program ini meski serius juga memiliki unsur menghibur. Sang Iron Chef pemenang bakal ditantang oleh chef lainnya yang hendak mengicar gelar sebagai Iron Chef.

Sejumlah negara telah mengadaptasi tayangan kuliner ini, termasuk Indonesia. Di Indonesia, adaptasi pertama dari serial Iron Chef, yang dikenal sebagai Allez Cuisine, ditayangkan di Indosiar dari 1 Maret 2003 hingga 12 Agustus 2006. Peran pemilik Kitchen Stadium dibawakan oleh Derry Drajat, dan komentator utama adalah Gunardjo, seorang ahli kuliner Indonesia. Acara ini menampilkan tiga koki super dengan sang penantang, untuk menghasilkan masakan terbaiknya. Pada tahun 2017, adopsi Iron Chef kedua tayang dengan nama Iron Chef Indonesia dan ditayangkan di RCTI. Sedangkan di Amerika, Iron Chef telah ditayangkan dalam beberapa seasons dengan tema yang berbeda. Selain itu tayangan ini juga populer di Inggris, Australia, dan kini Thailand serta Vietnam. Kepopuleran Iron Chef juga dilirik perusahaan game Nintendo dan dibuat versi game dengan judul Iron Chef America: Supreme Cuisine.

Lihat pula

Sumber

  • http://food.detik.com/read/2012/04/18/085521/1894941/297/2/ini-dia-acara-kuliner-tv-paling-sukses-di-dunia

Pranala luar

  • Ryori no tetsujin di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Interview with announcer Bill Bickard from bigempire.com
  • l
  • b
  • s
Acara kuis Indonesia (daftar)
Asli Indonesia
Ciptaan Ani Sumadi
(Ani Sumadi Production)
Ciptaan Helmy Yahya
(Asia Media Productions)
  • 1 Huruf Dong
  • 24 Hour Quiz
  • 8
  • Betul atau Salah?
  • Bintang Pintar Ultra
  • Celebrity for Charity
  • Gladiator 1 Miliar
  • Hexagon War (Tournament of the Champions)
  • Joshua
  • Juara 1
  • Kata Demi Kata
  • Kurcaci-Kurcaci
  • Lacak Dunia
  • Main Bersama Joshua
  • Masa Kalah Sama Anak-Anak
  • Meja Hidup dan Mati
  • Penantang Terakhir
  • Siapa Berani? (Musim I · Musim II · Siapa Lebih Berani? · Siapa Paling Berani?)
  • Sikat 1 Milyar Pepsodent
  • Super Quiz
  • Versus (kuis)
Lainnya
  • 4 Tepat 4 Lipat
  • 5X5
  • A to Z
  • Adu Dahsyat
  • Aksi Unang Ulfa
  • Apa Ini Apa Itu?
  • Apaan Nih?
  • Arisan (versi RCTI)
  • Arisan (versi Trans7)
  • AUO
  • Baper
  • Berburu Emas
  • Big Deddy
  • Bintang Pariwisata
  • Boombastis
  • Blobi Show
  • Britama (kuis)
  • Bus Jutawan
  • Celebrity DNA
  • Cerdas Ria
  • Cewek atau Cowok?
  • Cinta Indonesia
  • D'Quiz
  • Kuis Dangdut
  • Diva Romeo
  • Do it, Do it, Do it
  • Dream Box Indonesia
  • Emak-Emak Jagoan
  • Ensiklopedia Bangsaku
  • Fast and Win
  • Fotoplay
  • Fun Games
  • Funtastik
  • Games Menu Sehat
  • Gemoy
  • Gosip atau Fakta?
  • Halal is My Life
  • Happy Song
  • Hari Anda
  • Heboh!
  • Hidden Games
  • HP Hour
  • Indofood Galileo
  • Indonesia Giveaway
  • Indonesia Pintar
  • Indosat Galileo
  • Ingat-Ingat
  • Insan Cita
  • It's Dubbing Time!
  • Jari-Jari
  • Jebreeet Indosiar
  • Juara Asia
  • Juara Indonesia
  • Kamu Pasti Bisa
  • Kata Kita
  • Kelasi
  • Keluarga Unilever
  • Keluarga Swallow Globe
  • Kepo Quiz
  • Kidz Kuiz
  • Kocok-Kocok
  • Kotak-Katik
  • Kring-Kring Ramadan
  • Kring-Kring Sahur (versi GTV)
  • Kring-Kring Sahur (versi NET.)
  • Kros X Kuis
  • Kuliner
  • Laga Boga
  • Lempar Bersambut
  • Let's Get Wet
  • Let's Play
  • Lucky Show
  • Madani
  • Made in Indonesia
  • Main Kata
  • Main Kata Indonesia
  • Maju Terus Pantang Mundur (acara TV)
  • Masih Main Kata
  • Melirik Lagu
  • Mister Game Show
  • News Boom!
  • Ngonten
  • Nuansa Paramitha
  • Olimpiade Indonesia Cerdas (Musim I · Musim II · Musim III · Musim IV)
  • Olimpiade Indonesia Cerdas Family (acara televisi)
  • Olimpiade Indonesia Cerdas Junior
  • Otak-Atik Rezeki
  • Para Pencari Cuan
  • Pasti Bisa
  • Pemberi Hiburan Pasti
  • Peri Gut
  • Pesona 13
  • Pilih Suka-Suka
  • Promosia
  • Pundi-Pundi
  • Rahasia Keluarga
  • Raja Gombal
  • Ranking 1
  • Ranking 1 Versus
  • Rumah Teka-Teki
  • Sehat Sejahtera
  • Showbiz
  • Siapa Mau Jadi Juara
  • Siapa Paling Pintar?
  • Sigma
  • Sing a Song
  • Sing Along
  • Skill Gokil
  • Soulmate
  • SpektaQuizz
  • Spy Game
  • Song Hunter
  • Super Bestie
  • Super Game
  • Surprise
  • Tahan Tawa
  • Tak Dut
  • Tantangan 1 Miliar
  • Tantangan Sehat Nuvo
  • Teka-Teki
  • Teka-Teki Silang (kuis)
  • Teka-Teki TPI
  • Tepat Berlipat
  • Terserah Anda
  • Tok Tok Wow
  • TXTC
  • Viva Visa
  • Waktu Indonesia Bercanda
Lisensi luar negeri
Banijay
Fremantle
Lainnya